Surat Yasin Lengkap 1-83 Bacaan Dalam Bahasa Arab, Latin dan Terjemahan Bahasa Indonesia

- 27 Maret 2022, 11:46 WIB
Surat Yasin, Bacaan Lengkap Dalam Bahasa Arab, Latin dan Terjemahan
Surat Yasin, Bacaan Lengkap Dalam Bahasa Arab, Latin dan Terjemahan /PIXABAY/@pexels

JURNAL MEDAN - Surat Yasin lengkap ayat 1-83 dengan bacaan bahasa Arab, latin dan terjemahan bahasa Indonesia tersedia dalam artikel ini.

Surat Yasin kata Rasulullah merupakan jantungnya Al Quran. Hal ini diriwayatkan Anas Bin Malik RA, Nabi Muhammad bersabda.

عن أنس بن مالك -رضي الله عنه- أن النبيّ -عليه الصلاة والسلام- قال: إنَّ لِكُلِّ شيءٍ قَلبًا وقلبُ القرآنِ يَس

“Jantung Al Quran itu ialah Surat Yasin. Tidaklah dibaca akan dia oleh seseorang yang menghendaki keridhaan Allah dan keselamatan di hari akhirat, melainkan Allah mengampuni akan dosanya.” (HR Abu Dawud).

Surat Yasin merupakan surat ke 38 Al Quran yang tergolong ke dalam bagian sura-surat yang turun di Makkah atau Makkiyah.

Baca Juga: Bacaan Surat Yasin Lengkap Mulai Ayat 1-83 Disertai Teks Latin dan Artinya, Cocok Dibaca Malam Jumat

Surat Yasin yang memiliki 83 ayat ini disebutkan dalam banyak riwayat merupakan surat yang istimewa.

Surat Yasin ini menjadi istiwewa karena isi atau kandungan ayatnya tidak ditemukan dalam surat lain.

Karena itu, tak heran Surat Yasin banyak dibacakan dan diamalkan di waktu-waktu tertentu. Seperti ziarah kubur jelang Ramadhan, pengajian Yasinan, malam Jumat dan lain sebagainya.

Nah, untuk mempermudah membaca Surat Yasin ini berikut ini jurnalmedan lampirkan ayatnya dari 1-83 bacaan Latin, Arab Beserta Terjemahannya:

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah