5 Amalan Hari Jumat untuk Tingkatkan Ketaqwaan dan Meraih Pahala Berlipat

- 8 Juli 2022, 05:19 WIB
Ilustrasi Amalam Hari Jumat
Ilustrasi Amalam Hari Jumat /pixabay

JURNAL MEDAN - Dalam Islam, hari Jumat disebut juga hari raya bagi umat muslim. Ada banyak amalan hari Jumat yang bisa dilakukan oleh semua orang, baik oleh perempuan atau pun laki-laki.

Sebab, akan sangat banyak pahala yang akan diturunkan secara sekaligus dan ini bisa jadi kesempatan emas untuk menghapus dosa.

Untuk menjelaskan tentang besarnya pahala amalan hari Jumat ini, dalam Alquran Allah SWT berfirman:

Baca Juga: Bacaan Niat Puasa Arafah Dalam Bahasa Arab, Latin dan Artinya Beserta Manfaatnya Melaksanakannya

“Hai orang-orang beriman, apabila diseru untuk menunaikan salat Jumat, Maka bersegeralah kamu kepada mengingat Allah dan tinggalkanlah jual beli.

Yang demikian itu lebih baik bagimu jika kamu mengetahui. Apabila telah ditunaikan salat, Maka bertebaranlah kamu di muka bumi; dan carilah karunia Allah dan ingatlah Allah banyak-banyak supaya kamu beruntung,” (QS Al-Jumu’ah: 9-10).

Amalan-amalan tersebut juga termasuk ke dalam ibadah sunah. Apa saja amalan hari Jumat tersebut? Simak beberapa di antaranya.

Baca Juga: Surat Yasin Lengkap Ayat 1 sampai 83. Baca Hari Ini Lengkap Bacaan Arab dan Latinnya

1. Perbanyak Shalawat

Jika di hari biasa saja akan mendatangkan pahala, maka membaca shalawat saat hari Jumat akan dilipat gandakan pahalanya sebagai amalan hari Jumat.

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah