Resep Bumbu Rendang Daging Sapi yang Lezat, Mudah Dibuat Cocok untuk Menu Hari Raya Idul Adha

9 Juli 2022, 10:35 WIB
Resep rendang kentang, salah satu inspirasi olahan daging kurban. /YouTube/TheHasanVideo/

JURNAL MEDAN - Cari ide resep untuk olahan bumbu rendang yang pas di momen Idul Adha?

Berikut resep bumbu rendang untuk daging sapi yang lezat serta mudah dibuat.

Menu olahan kali ini cocok untuk Menu Hari raya Idul Adha.

Langsung saja ini dia Resep Bumbu Rendang Daging Sapi yang nikmat.

Baca Juga: Lawan Kolesterol di Hari Raya Idul Adha, Ini Tips dan Cara Mengatasinya, Bukan Tak Boleh Makan Daging Ya

Bahan bahan yang disediakan

- 1kg Daging Sapi
- 4lbr daun kunyit,5lbr daun salam, 2ikat serei
- 2butir kelapa, ambil santannya cukup sekali diperas
- 1/2keping gula merah
- garam,sasa dan gula secukupny
- 2bks bumbu rendang basah indofood
- 2bks bumbu kering rendang

Bumbu halus yang disediakan

- 15butir bawang merah
- 10 butir bawang putih
- 20bh cabe besar
- 10bh cabe rawit
- seruas kunyit
- 2cm jahe
- 2cm laos
- 8butir kemiri
- 1sdt ketumbar sangrai
- 1sdt lada

Baca Juga: 20 Ucapan Hari Raya Idul Adha 1443 H - 2022 Rekomendasi Terbaik Buat Dibagikan Pada Pacar Tercinta dan MEDSOS

Berikut cara memasaknya

- Masukkan daging yang sudah dipotong kedalam wajan, beri santan serta bumbu halus, bumbu basah dari indofood, daun kunyit, daun salam, serei aduk sampai rataselanjtnya nyalakan apinya

- Masak sampai kuahnya mengental dan daging empuk, tambahkan sasa garam dan gula merah,gula pasir test rasanya jika sdh pas masak hingga kuah mengental hingga keluar minyak kaldu dari rendangnya.

- Kemudian matikan api dan menu siap disajikan.

***

Editor: Ahmad Fiqi Purba

Tags

Terkini

Terpopuler