Hindari Diabetes! Berikut Ini 10 Tanda Gula Darah Tinggi yang Harus Diwaspadai, Salah Satunya Mudah Lemas

- 11 Mei 2021, 11:17 WIB
Anda Diabetes? Berikut Ini 10 Tanda Gula Darah Tinggi yang Harus Diwaspadai
Anda Diabetes? Berikut Ini 10 Tanda Gula Darah Tinggi yang Harus Diwaspadai /Pexels/Pavel Danilyuk

Saat organ liver tidak dapat menggunakan gula darah untuk sumber energi, tubuh mulai memecah lemak sebagai bahan bakar penggantinya.

Kondisi ini apabila terkadang bisa membuat darah menjadi asam. Gejala gula darah tinggi yang langka ini di antaranya mual, muntah, bingung, sakit perut, sesak napas, sampai napas berbau tak sedap.

Jika tidak segera mendapatkan penanganan medis tepat, gula darah tinggi yang sudah masuk fase ketoasidosis diabetik ini bisa berdampak fatal.

Baca Juga: ICMI Muda Kutuk Tindakan Brutal Zionis Israel Terhadap Warga Palestina, Desak Pemerintah Bersikap Tegas

7. Rentan Terkena Infeksi

Kadar gula darah tinggi apabila tidak ditangani lambat laun bisa melemahkan respons daya tahan tubuh.

Salah satu imbasnya, tubuh jadi sulit melawan infeksi, sering terkena infeksi, infeksi tak kunjung sembuh, atau infeksi berdampak serius.

Salah satu infeksi yang sering dialami penderita diabetes wanita adalah infeksi jamur.

8. Memiliki Luka yang Susah Sembuh

Gejala gula darah tinggi lainnya yakni proses penyembuhan luka menjadi lebih lambat.

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah