Obat Jerawat Ampuh dari Bahan Alami, Salah Satunya dengan Minyak Kelapa

- 7 Juni 2021, 17:10 WIB
Jerawat yang Tak Kunjung Hilang Ini Dia Penyebabnya
Jerawat yang Tak Kunjung Hilang Ini Dia Penyebabnya /Freepik

• Terapkan ke bagian kulit yang muncul bekas jerawat

• Cuci bersih setelah 15 menit dengan air hangat

• Tepuk-tepuk wajah Anda hingga kering dan oleskan pelembab

• Ulangi dua kali sehari

Baca Juga: Sinopsis Hotel Del Luna Episode 5, Senin 7 Juni 2021: Hantu Wanita Gila yang Penasaran

6. Madu

Madu memiliki khasiat antibiotik dan penyembuhan. Madu dapat dimanfaatkan untuk membantu membersihkan jerawat maupun menghilangkan bekas jerawat. Caranya:

• Oleskan madu pada bekas luka, tutupi dengan kain kasa dan biarkan semalaman

• Di pagi hari, bersihkan dengan air hangat

• Ulangi setiap hari sebelum tidur

Halaman:

Editor: Arif Rahman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah