Rutin Jalan Kaki Sembuhkan Penyakit Ini, Diantaranya Stroke, Serangan Jantung, hingga Diabetes

- 9 Juni 2021, 11:58 WIB
Tahukah anda dengan Rutin Jalan Kaki bisa mengurangi beberapa jenis penyakit hingga menyembuhkan. Olahraga paling murah dan paling gampang ini ternyata memiliki manfaat luar biasa.
Tahukah anda dengan Rutin Jalan Kaki bisa mengurangi beberapa jenis penyakit hingga menyembuhkan. Olahraga paling murah dan paling gampang ini ternyata memiliki manfaat luar biasa. /@jalankakiyuk

Diabetes

Rutin jalan kaki sekitar 6 km per jam, dalam waktu tempuh sekitar 50 menit, mampu mencegah berkembangnya diabetes, khususnya pada orang-orang yang bertubuh gemuk.

Baca Juga: Bacaan Niat Puasa Senin Kamis, Doa Buka Puasa, Arab dan Latin, Lengkap dengan Arti dan Keutamannya

Selama gula darah bisa terkontrol hanya dengan cara gerak badan, maka obat tidak diperlukan. Anda hanya perlu berjalan secara rutin untuk terus menjaga kesehatan tubuh dan terhindar dari diabetes.

Membakar Lemak

Rutin berjalan kaki akan meningkatkan metabolisme tubuh. Selain kalori terbuang oleh aktivitas berjalan kaki, kelebihan kalori yang tersimpan di dalam tubuh juga ikut terbakar, kemudian kenaikan berat badan tidak terjadi karena aktivitas membakar lemak.

Melangsingkan Badan

Jika Anda kelebihan berat badan, mulailah untuk rutin jalan kaki. Pergerakan kaki hingga seluruh tubuh mampu menurunkan berat badan dan lemak, terutama di perut. Lakukan berjalan kaki secara rutin selama satu jam untuk melangsingkan badan.

Kanker

Gejala kanker akan lenyap dengan sendirinya jika kita rajin jalan kaki. Kanker yang dimaksud adalah jenis kanker usus besar (Colorectal Carcinoma).

Halaman:

Editor: Arif Rahman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah