Resep Bumbu Rawon Daging Khas Jawa Timur, Kaya Akan Rasa Rempah, Begini Cara Memasaknya!

- 11 Juli 2022, 16:05 WIB
Bumbu Rawon Kaya Akan Rasa Rempah
Bumbu Rawon Kaya Akan Rasa Rempah /youtube.com/CR Cook

JURNAL MEDAN - Rawon merupakan salah satu masakan tradisional Indonesia, khususnya dari daerah Jawa Timur. Ini Bumbu rawon dan cara memasaknya.

Rawon identik dengan daging dan juga kuahnya yang berwarna hitam pekat. Apa saja Bumbu rawon?

Warna hitam kuah dari rawon berasal dari Bumbu rawon yang terbuat dari rempah yang bernama kluwek.

Baca Juga: Bumbu Rendang Apa Saja? Berikut Resep dan Cara Memasak Rendang Sapi

Bumbu rawon kaya akan rasa rempah nusantara mulai dari kunyit, kemiri, serai, ketumbar, jinten, kluwek, hingga daun jeruk.

Daging sapi pada rawon biasanya sangat empuk sehingga mudah dimakan.

Kuah rawon yang sangat lezat berasal dari air rebusan daging dan juga rempah-rempahnya.

Berikut resep bumbu rawon daging khas Jawa Timur yang kaya akan rasa rempah.

Baca Juga: Resep Sate Kambing Bumbu Marinasi, Bisa Jadi Menu Spesial Keluarga di Idul Adha 2022

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x