7 Fakta Tentang Ustaz Yahya Waloni, dari Doakan Megawati Soekarnoputri Meninggal hingga Sengaja Tabrak Anjing

- 27 Agustus 2021, 13:09 WIB
7 Fakta Tentang Ustaz Yahya Waloni
7 Fakta Tentang Ustaz Yahya Waloni /instagram.com/ceramah_ustadz_yahya_waloni

Kemudian, Ustaz Yahya bercerita bahwa dirinya pernah menabrak seekor anjing hingga kakinya pincang.

Baca Juga: Diduga Menistakan Agama, Muhammad Kace Memiliki Gangguan Jiwa? Ini Jawaban Polri

"Kutabrak juga seekor anjing, enggak tahu punya siapa. Dia lari pincang kakinya. Kalau kambing masih saya rem, tapi kulihat anjing, najis, kutembak satu yang paling depan," aku Yahya Waloni.

7. Menentang atau Tidak Percaya Covid-19

Pada kanal YouTube Hadist TV, Ustaz Yahya Waloni mengaku jika dirinya sejak awal menantang adanya Covid-19.

Bahkan, dalam suatu kesempatan ceramahnya, ia menegaskan tidak pernah mengenakan masker sejak awal Pandemi Covid-19 merebak di Indonesia.

“Dari awal saya enggak pernah pakai masker, sampai sekarang biarpun mati saya enggak mau pakai masker. Jangankan denda, kau tembak mati sekali pun saya engak akan pakai masker,” ujar Ustaz Yahya Waloni dalam video YouTube tersebut.***

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x