Tutorial Lengkap dan Cara Cek Nilai Hasil Tes Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2021. Ikuti Langkah-langkah Ini

- 13 September 2021, 14:13 WIB
Tutorial Lengkap dan Cara Cek Nilai Hasil Tes Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2021. Ikuti Langkah-langkah Ini
Tutorial Lengkap dan Cara Cek Nilai Hasil Tes Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2021. Ikuti Langkah-langkah Ini /Instagram.com/@gocpns2021

JURNAL MEDAN - Pelaksanaan seleksi kompetensi PPPK Guru 2021 digelar mulai hari ini, Senin 13 September 2021 hingga 17 September 2021 mendatang. Para peserta seleksi dapat langsung cek hasil tes seleksi setelah melaksanakan hasil ujian. Berikut tutorial, cara dan langkah-langkahnya.

Pelaksanaan tes seleksi kompetensi PPPK guru tahun 2021 ini berbeda dengan pelaksanaan tes tahun lalu.

Dilansir JurnalMedan.com dari laman Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan RB), seleksi kompetensi PPPK guru menggunakan sistem Computer Assisted Test (CAT)-UNBK yang diselenggarakan oleh Kemendikbud Ristek, bukan CAT BKN.

Baca Juga: Tips agar Guru Honorer Lolos Seleksi Kompetensi PPPK Guru 2021

Karena hal itu, para peserta ingin mengetahui nilai hasil seleksi kompetensi PPPK guru 2021 ini, apakah dapat dilihat melalui akun Youtube BKN RI.

Berikut ini tutorial cek nilai hasil seleksi kompetensi PPPK guru 2021, yaitu:

1. KARTU LOGIN SIMULASI

Saat masuk peserta akan diberikan kartu login oleh pengawas ujian di dalam ruang ujian.

Harus diketahui, Kartu login ini berisi username dan password ke menu login.

Halaman:

Editor: Sunardi Panjaitan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x