Kabar Terbaru Kemendikbud, Tidak Semua Pelamar PPPK Guru 2021 Bisa Ikut Tes Seleksi Kompetensi, Ini Faktornya

- 10 September 2021, 13:56 WIB
Kabar Terbaru Kemendikbud, Tidak Semua Pelamar PPPK Guru 2021 Bisa Ikut Tes Seleksi Kompetensi, Ini Faktornya
Kabar Terbaru Kemendikbud, Tidak Semua Pelamar PPPK Guru 2021 Bisa Ikut Tes Seleksi Kompetensi, Ini Faktornya /Instagram/@pppkguru

JURNAL MEDAN - Kabar terbaru dari Kemendikbud Ristek, ternyata tidak semua pelamar PPPK guru 2021 bisa mengikuti seleksi kompetensi tahap 1. Berikut ini faktornya.

Berdasarkan jadwal Kemendiibud Ristek, selekai kompetensi PPPK guru 2021 akan digelar pada tanggal 13 sampai 17 September 2021. Adapaun persiapan yang perlu disiapkan, mukai dari aturan swab RT PCR atau Rapid test antigen.

Pelamar PPPK Guru 2021 sudah bisa melihat jadwal dan lokasi seleksi di akun SSCASN masing-masing.

Yang perlu dicatat adalah pelamar yang tidak terdapat keterangan lokasi dan waktu seleksi kompetensi tahap 1, dinyatakan belum dapat mengikuti seleksi tersebut.

Baca Juga: Cek gurupppk.kemdikbud.go.id, Kemendikbud Ristek Telah Tetapkan Jadwal dan Lokasi Tes Kompetensi PPPK Guru

Adapun alasannya sudah tertuang dalam surat pengumuman nomor: 5001/B/GT.01.00/2021.

6 faktor yang meyebabkan pelamar belum bisa mengikuti seleksi kompetensi tahap 1 sebagai beeikut.

1. Guru yang mengajar di sekolah swasta

2. Lulusan PPG

Halaman:

Editor: Marzuki Manurung


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x