Inilah Daftar Jurusan SPAN PTKIN dengan Kuota Terbanyak di Tahun 2022

- 5 Maret 2022, 14:12 WIB
Calon pendaftar simak Daftar Jurusan SPAN PTKIN dengan Kuota Terbanyak di Tahun 2022
Calon pendaftar simak Daftar Jurusan SPAN PTKIN dengan Kuota Terbanyak di Tahun 2022 /Span.ptkin

JURNAL MEDAN - Berikut daftar jurusan Seleksi Prestasi Akademik Nasional Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (SPAN PTKIN) dengan kuota terbanyak tahun 2022.

Adapun daftar jurusan dengan kuota terbanyak tahun 2022 dari SPAN PTKIN merupakan seleksi secara nasional, ditetapkan Menteri Agama RI, pendaftaran dibuka 4-31 Maret 2022.

Untuk bisa masuk ke daftar jurusan SPAN PTKIN harus berdasarkan prestasi akademik, nilai rapor, dan prestasi lain yang berbentuk portofolio.

Baca Juga: Cara Mendaftar SPAN PTKIN 2022 Melalui Website dan Aplikasi Android, Mudah dan Gampang, GRATIS

Peserta SPAN PTKIN tidak perlu ikut ujian tertulis. Untuk tahun 2022 terdapat 58 kampus PTKIN dan 1 kampus negeri umum yang bisa dipilih siswa.

Kampus tersebut adalah Universitas Singaperbangsa Karawang serta 58 universitas islam negeri (UIN), Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN), dan Institut Agama Islam Negeri (IAIN) se-Indonesia.

Sebelum mendaftar, sebaiknya calon pendaftar cek terlebih dahulu jurusan dengan kuota terbanyak buat pertimbangan memilih prodi di SPAN PTKIN 2022.

Karena siswa hanya bisa memilih 4 prodi dari dua kampus PTKIN, dengan ketentuan 2 prodi pilihan per kampus.

Baca Juga: BOCORAN MasterChef Indonesia Season 9 Hari Ini Sabtu 5 Maret 2022: Tantangan Tim Challenge Dimulai

Halaman:

Editor: Arif Rahman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x