Buka Peluang Periksa Irjen Ferdy Sambo, Choirul Anam: Lokasinya Ada 2 Opsi, Kita Berharap di Komnas HAM

- 8 Agustus 2022, 16:31 WIB
Komisioner Komnas HAM Chairul Anam mengatakan Pihaknya Membuka Peluang Memeriksa Irjen Ferdy Sambo
Komisioner Komnas HAM Chairul Anam mengatakan Pihaknya Membuka Peluang Memeriksa Irjen Ferdy Sambo / ANTARA/Muhammad Zulfikar

"Akan tetapi, 'kan perkembangannya sekarang ada di Mako Brimob," tambahnya.

Baca Juga: Pernah Buat Geger Indonesia, Ini Cerita Horor Nyata Supir Taksi Antar Hantu Wanita Cantik ke TPU Karet Jakarta

Choirul Anam mengatakan pihaknya telah menawarkan dua opsi lokasi untuk meminta keterangan Irjen Ferdy Sambo.

"Jadi, kami memang buka opsi apakah di Brimob atau di Komnas HAM walaupun harapan besar kami di Komnas HAM," ujarnya.

Namun, kata dia, apabila pihak kepolisian memiliki alasan yang jauh lebih penting atau pertimbangan lainnya, permintaan keterangan di Mako Brimob, Kelapa Dua Depok.

Baca Juga: Bongkar Perselingkuhan Sule dengan Riesca Rose, Nathalie Holscher Tercyduk Lakukan Ini Saat Teleponan

Sebelumnya, dikatakan oleh Kepala Divisi Humas Polri Irjen Pol.

Dedi Prasetyo bahwa Irjen Ferdy Sambo ditempatkan di tempat khusus di Mako Brimob Kelapa Dua Depok selama 30 hari.

Ada dugaan mantan Kadiv Propam Polri Irjen Pol. Ferdy Sambo melakukan pelanggaran prosedur dalam penanganan tempat kejadian perkara (TKP) tewasnya Brigadir J di rumah dinasnya, Duren Tiga, Jakarta Selatan.***

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah