Teks Pidato di Hari Guru 2022 Penuh Makna untuk Guru Tercinta

- 22 November 2022, 10:59 WIB
Teks Pidato di Hari Guru 2022
Teks Pidato di Hari Guru 2022 /pixabay.com/7706992

Bayangkan hal tersebut dilakukan oleh guru kita terhadap begitu banyaknya peserta didik dan dalam kurun waktu yang lama, yakni bertahun-tahun hingga ia pensiun.

Baca Juga: BACAAN Surat Yasin Ayat 1 - 83 dari Tulisan Arab dan Latin Keutamaan, Memperoleh Cahaya di Hari Kiamat

Tak mudah mendedikasikan diri untuk terus menjadikan anak-anak Indonesia bisa bersaing di kancah dunia, dengan kemampuan yang setara atau bahkan melebihi yang lain didunia.

Terima kasih.. terima kasih yang sedalam-dalamnya saya mewakili teman-teman yang ada disini atas jasa yang telah ditorehkan bapak dan ibu guru dalam membimbing kami, dan maaf atas segala kekurangan muridmu ini, maaf pula jika kadang kala kami suka menguji kesabaran bapak dan ibu guru, sesungguhnya kami tidak bermaksud sama sekali.

Harapan kami, semoga bapak dan ibu guru selalu diberikan kemudahan dalam mentransfer ilmu kepada anak didik semua dan semoga ilmu yang engkau ajarkan kepada kami menjadi ilmu yang bermanfaat dan menjadi amalan yang tidak pernah terputus. Kami sebagai anak didikmu akan selalu mengingat apa yang telah engkau berikan kepada kami.'

Baca Juga: Calon PPK dan PPS Segera Lapor Jika Nama Dicatut Parpol, KPU: Laman Info Pemilu Sediakan Fitur Pengaduan

Kami sangat menyayangimu “Lentera” kami..

Sekali lagi, “Selamat hari guru nasional”..

Semoga guru-guru di seluruh negeri mendapatkan kehidupan yang lebih baik lagi.

Wassalamualaikum wr.wb.***

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah