Prabowo Lagi-lagi Unggul di Survei Bakal Capres, Dinilai Punya Tiga Modal untuk Memenangkan Pilpres 2024

- 5 Juli 2023, 14:10 WIB
Presiden RI, Joko Widodo bersama Menteri Pertahanan Prabowo Subianto
Presiden RI, Joko Widodo bersama Menteri Pertahanan Prabowo Subianto /Foto: IG/prabowo

Baca Juga: Yayasan Harapan Kita Optimalisasi Aset di Jakarta Untuk Kontribusi ke Masyarakat dan Pembangunan SDM

Ia melihat sosok Prabowo tidak akan diintervensi siapapun, karena dia sebagai ketum parpol yang sangat kuat dan tentu memiliki kewenangan.

Selain itu, Prabowo juga bisa terus melanjutkan program dan kerja Jokowi pada kepemimpinan Indonesia di era selanjutnya.

"Dia juga dapat melanjutkan program Jokowi dan kerja Jokowi selanjutnya," kata Budiman.

Itu sebabnya pendukung Jokowi bisa saja mengalihkan dukungan kepada Prabowo ketimbang Ganjar Pranowo.

Baca Juga: Airlangga Disarankan Maju Capres, Elektabilitas Ada, Kekuatan Politik Ada, Sosok Cawapres Sangat Menentukan

Apalagi dalam beberapa kesempatan Jokowi memperlihatkan kemesraan politik dengan Prabowo Subianto.

Terakhir, Budiman mengungkapkan, saat Ganjar Pranowo dan Anies Baswedan saling serang terkait isu politik.

Sementara Prabowo Subianto tetap tenang dan tidak terpengaruh soal isu-isu negatif tersebut.

"Ya ketika kandidat capres Ganjar dan Anies Baswedan sibuk serang soal isu politik, justru Prabowo lebih tenang dan tidak terpengaruh dengan isu negatif tersebut," pungkasnya. ***

Halaman:

Editor: Arif Rahman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah