Resmi Jabat Ketua STPK Matauli Gantikan Joko Samiaji, Dr Ir Eddiwan Berjanji Tingkatkan Prestasi

- 2 Maret 2024, 11:54 WIB
Dr. Joko Samiaji, M.Sc Serahkan Bendera STPK Matauli Kepada Dr. Ir. Eddiwan, M.Sc, di Aula STPK Matauli, Jumat 1 Maret 2024
Dr. Joko Samiaji, M.Sc Serahkan Bendera STPK Matauli Kepada Dr. Ir. Eddiwan, M.Sc, di Aula STPK Matauli, Jumat 1 Maret 2024 /Ahmad Fiqi Purba

"Juga tadi sudah disampaikan petuah yang banyak semoga itu menjadi hal yang penting untuk kedepannya dan sekali lagi kami ucapkan terimakasih,” ungkapnya menambahkan.

Baca Juga: Tempat Beli Gadget Harga Terbaik di Sumatera Utara Hanya Ada di Sini, Warga Medan Wajib Tahu!

Sementara, Ketua Umum Yayasan Matauli, Fitri Krisnawati Tandjung menjelaskan latar belakang Eddiwan.

“Dr Edwan ini adalah menyelesaikan S1 nya dari Universitas Riau kemudian S2 nya dari Jepang dan kemudian S3 nya kembali lagi ke Universitas Riau,” katanya.

Sosok yang akrab disapa Kak Fitri itu mengatakan pihak yayasan sangat menyambut baik Eddiwan sebagai Ketua STPK.

“Kami disini menyambut Bapak Dr Eddiwan dan semua ini adalah dalam bentuk komitmen yayasan Matauli untuk mencerdaskan kehidupan anak bangsa lewat kemajuan pendidikan khususnya di STPK Matauli," katanya.

Baca Juga: Kawal Suara AMIN, Ratusan Relawan Deklarasi Gerakan Rakyat Kawal TPS

"Terutama pendidikan di sektor perikanan dan kelautan di Tapanuli Tengah dan juga pantai barat Sumatra garis pantai yang begitu besar sehingga membutuhkan institusi pendidikan berkualitas bagi sumber daya manusia,” tandasnya. ***

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x