6 Fakta Menarik Ade Resky Dwicahyo, Pebulutangkis Indonesia yang membela Azerbaijan di Olimpiade Tokyo 2020

- 27 Juli 2021, 20:30 WIB
fakta menarik Ade Resky Dwicahyo, Pebulutangkis berdarah Indonesia yang bela Azerbaijan dalam Olimpiade Tokyo 2020
fakta menarik Ade Resky Dwicahyo, Pebulutangkis berdarah Indonesia yang bela Azerbaijan dalam Olimpiade Tokyo 2020 /djarumbadminton.org/

Namun sayang, prestasi Ade Resky di Indonesia tak cemerlang seperti di Azerbaijan. Karena saat membela Tim Indonesia, dirinya terhenti di babak perempat final di kedua ajang tersebut.

3. Mampu Bermain di Ganda Putra Azerbaijan

Walaupun Ade Resky dikenal sebagai andalan tunggal putra ditiap pertandingan bulu tangkis. Pada kenyataannya Ade Resky juga pernah tampil untuk negaranya di sektor ganda putra di Azerbaijan.

Di sektor ganda putra, ia bersama Azmy Qowimuramadhoni konsisten menjuarai ajang internasional dari Belarus International hingga South Africa International pada tahun 2018.

4. Posisi 72 Ranking BWF (Badmindton World Federation) Tunggal Putra

Hingga artikel ini dibuat, Ade Resky berada di ranking 80 World Ranking dan 72 BWF World Tour Ranking untuk sektor tunggal putra.

5. Posisi 262 Ranking BWF Ganda Putra

Di sektor ganda putra bersama Azmy Qowimuramadhoni, Ade Resky berada di rangking ke-262 World Ranking.

6. Total Sudah Bertanding 165 kali

Dikutip dari laman BWF, Ade Resky telah bertanding sebanyak 165 kali pertandingan, dengan catatan 114 kemenangan dan 51 kekalahan untuk tunggal putra.

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x