Profil Nil Maizar, Mantan Pelatih Semen Padang yang Kini Sukses Bawa Sriwijaya FC Menjadi Juara Grup A Liga 2

- 23 Oktober 2021, 22:06 WIB
Profil Nil Maizar, Mantan Pelatih Semen Padang yang Kini Sukses Bawa Sriwijaya FC Menjadi Juara Grup A Liga 2 2021
Profil Nil Maizar, Mantan Pelatih Semen Padang yang Kini Sukses Bawa Sriwijaya FC Menjadi Juara Grup A Liga 2 2021 /instagram.com/coach_nil70

JURNAL MEDAN - Berikut ini profil Nil Maizar, mantan pelatih Semen Padang yang kini sukses bawa Sriwijaya FC menjadi juara Grup A Liga 2 2021.

Nil Maizar yang merupakan putra asli Padang, terkenal sebagai pelatih sepakbola Nasional setelah sukses melatih klub Semen Padang di Liga Indonesia.

Setelah melalui lika-liku perjalanan karir sebagai pelatih, Nil Maizar kini menjadi pelatih Sriwijaya FC di gelaran Liga 2 2021.

Baca Juga: Sinopsis Love Story The Series SCTV 24 Oktober 2021: Sikap Keras Argadana Tak Berkurang, Maudy Pilih Bertahan

Hingga laga keempat Liga 2 2021 grup A, Sriwijaya belum terkalahkan sehingga tim asuhan Nil Maizar itu berhasil menjadi juara grup.

Sriwijaya FC jadwalnya akan menghadapi PSMS Medan di laga terakhir putaran pertama grup a Liga 2 2021.

Atas kegemilangannya sebagai pelatih, Nil Maizar tercatat pernah menjadi pelatih utama Tim Nasional Indonesia pada tahun 2012.

Baca Juga: PSMS Medan vs Sriwijaya FC di Laga Terakhir Liga 2, Kamis 28 Oktober 2021, Legimin: Kita Optimis Raih 3 Poin

Selain sebagai pelatih Sriwijaya FC, Nil Maizar pernah mencalonkan diri sebagai anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) dari partai NasDem pada tahun 2014.

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah