Tanpa Berkeringat, 6 Wakil Indonesia Langsung Melaju ke Babak 16 Besar Kejuaraan Dunia 2021

- 6 Desember 2021, 20:07 WIB
Tanpa Berkeringat, 6 Wakil Indonesia Langsung Melaju ke Babak 16 Besar Kejuaraan Dunia 2021
Tanpa Berkeringat, 6 Wakil Indonesia Langsung Melaju ke Babak 16 Besar Kejuaraan Dunia 2021 /Humas PBSI

 

JURNAL MEDAN – BWF World Championships 2021 atau Kejuaraan Dunia 2021 akan kembali digelar pada 12 hingga 19 Desember 2021.

Turnamen bulutangkis tertinggi ini akan dilaksanakan Palacio los Deportes Carolina Marín Arena, Huelva, Spanyol.

Berdasarkan undian yang dilakukan di Kuala Lumpur, Malaysia pada 1 Desember 2021, Indonesia mengirimkan 16 wakil terbaik untuk berjuang meraih gelar juara dunia.

Baca Juga: Disebut Bocah Ajaib, Ini Sosok Pemain Bulutangkis Thailand Kunlavut Vitidsarn, Prestasinya Tak Main-main

Berikut hasil undian Timnas Indonesia pada Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis 2021.

Sektor Tunggal Putra

1. Anthony Sinisuka Ginting VS Thomas Rouxel (Prancis)

2. Jonatan Christie VS Nhat Nguyen (Irlandia)

3. Shesar Hiren Rhustavito Luka Wraber(Austria)

4. Tommy Sugiarto VS niluka Karunaratne (Sri Lanka)

Baca Juga: RANS Cilegon FC Berencana Tambah Amunisi di 8 Besar Liga 2, Warganet Ikut Bersuara: Minta Messi dan Ronaldo

Sektor Tunggal Putri

1. Gregoria Mariska Tunjung VS Line Christophersen (Denmark)

2. Ruselli Hartawan VS (Martina Repiska (Slovakia)

Sektor Ganda Putra

1. Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo VS Bye

2. Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan VS Bye

3. Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto VS Bye

4. Leo Rolly Carnando/Daniel Marthin VS Alexander Dunn/ Adam Hall (Skotlandia)

Baca Juga: Bukan Hanya PSMS Medan, Komdis PSSI Juga Denda Sriwijaya FC Rp30 Juta Gara-Gara Terlambat Kick Off

Sektor Ganda Putri

1. Greysia Polii/Apriyani Rahayu VS Bye

2. Siti Fadia Silva Ramadhanti/Ribka Sugiarto VS Clara Azurmendi/Beatriz Corrales

Sektor Ganda Campuran

1. Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti VS Bye

2. Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari VS Bye

3. Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Kusumawati VS Sourabh Sharma/Anouskha Parikh (India)

4. Dejan Ferdinansyah/Serena Kani VS Paul Reynolds/Rachael Darragh (Irlandia)

Baca Juga: Prediksi 3 Pemain Baru PSMS Medan yang Akan Bergabung Jelang Babak 8 Besar Liga 2. Ada Eks PSG Pati dan Timnas

Dari 16 wakil Indonesia tersebut, ada 6 wakil Indonesia yang langsung maju ke babak 32 besar tanpa bertanding di babak pertama karena mendapat Bye.

6 wakil diantaranya, Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan, Greysia Polii/Apriyani Rahayu, Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti, Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari. ***

Editor: Sunardi Panjaitan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x