Veteran J.League Manggung di FIFA Match Day, Pemain Lokal Jepang Unjuk Gigi Lawan AS dan Ekuador

- 30 September 2022, 02:26 WIB
Pemain veteran J.League Yuto Nagatomo (tengah/putih) tampil apik membela Timnas Jepang di FIFA Match Day
Pemain veteran J.League Yuto Nagatomo (tengah/putih) tampil apik membela Timnas Jepang di FIFA Match Day /Official J.League/Instagram

Kemudian Shuto Machino. Pemain Shonan Bellmare ini baru masuk pada awal babak kedua menggantikan striker Celtic, Daizen Maeda.

Baca Juga: Sepak Terjang Klub Jepang di Liga Champions Asia, Makin Moncer Sejak Era Kompetisi J.League Dimulai 1993

Ditahan Ekuador

Saat melawan Ekuador terdapat 4 pemain J.League yang diturunkan oleh pelatih Hajime Moriyasu.

Tiga pemain tampil sebagai starter: Miki Yamane dan Shogo Taniguchi sama-sama membela Kawasaki Frontale serta bek veteran FC Tokyo, Yuto Nagatomo.

Miki Yamane dan Shogo Taniguchi bermain penuh selama 90 menit. Sedangkan Yuto Nagatomo ditarik keluar enam menit jelang bubaran digantikan Maya Yoshida.

Selain tiga pemain yang turun sebagai starter, terdapat satu pemain lain J1 League yang tampil di babak kedua.

Dia adalah pemain tengah Nagoya Grampus, Yuki Soma. Pemain 25 tahun ini masuk pada babak kedua menggantikan Kaoru Mitoma di menit ke-67.

Baca Juga: Perkumpulan Bek Kiri Ganas Asia Tenggara di J.League, Pratama Arhan Bisa Belajar dari Theerathon Bunmathan

Rapor pemain J.League di Timnas Jepang di FIFA Matchday September 2022:

Halaman:

Editor: Arif Rahman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah