LOWONGAN KERJA MARET 2021: Good News From Indonesia Buka Loker Admin Media Sosial dan Program Development

- 27 Maret 2021, 13:40 WIB
Ilustrasi lowongan kerja.
Ilustrasi lowongan kerja. /Seputar Lampung/

JURNAL MEDAN - Good News From Indonesia, sebuah platfrom berbagai informasi membuka lowongan kerja untuk bulan Maret 2021. Dua lowongan yang ditawarkan adalah Admin media sosia dan Program Development Officer.

Good News From Indonesia merupakan platform berbagi informasi positif, Independen tentang semua berita baik di Indonesia.

Dikutip dari akun Instagram Kementerian Ketenagakerjaan @kemnaker, Sabtu 27 Maret 2021, berikut syarat dan kualifikasi untuk kedua loker tersebut.

Baca Juga: Lirik dan Chord Gitar Lagu Rantau Den Pajauah dari Ipank feat Rayola

Baca Juga: Gonjang-ganjing Es Krim, Yuk Cermati Cara Mengecek Kehalalannya Dari MUI

1. Program Development Officer.

Tugas:
- Merancang dan membuat kegiatan aktivasi seperti webinar dan kelas-kelas online
- Mencari dan membuat TOR untuk narasumber, influencer, atau KOL.
- Membuat laporan dan proposal di setiap kegiatan
- Melakukan koordinasi dengan tim terkait.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Kementerian Ketenagakerjaan (@kemnaker)

 

Syarat dan ketentuan:
- Pengalaman minimal 1 tahun
- Tertarik dengan isu-isu digital dan teknologi
- Mudah berkomunikasi

2. Admin Media Sosial

Baca Juga: KABAR GEMBIRA! 12,8 Juta UMKM Akan Dapat BLT Rp1,2 Juta Tahun 2021. Cek Penerima di eform.bri.co.id/bpum

Tugas:
- Melakukan riset, merancang, dan membuat content plan
- Membuat laporan mingguan dan bulanan
- Membuat copy visual dan caption
- Membuat proposal dan menjalankan kegiatan aktivasi di social media
- Melakuka posting dan menanggapi setiap umpan balik
- Melakukan koordinasi dengan tim terkat

Syarat dan Ketentuan:
- Pengalaman minimal 1 tahun
- Tertarik dengan isu-isu digital dan teknologi
- Mudah berkomunikasi


Jika tertarik, CV dan portofolio dapat dikirimkan ke: karier.goodnews.id.

Lamaran ditutup pada hari Minggu 28 Maret 2021 pukul 23:39 WIB.***

Editor: Sunardi Panjaitan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah