Tak Bisa Login Info.gtk.kemdikbud.go.id? Lakukan 4 Langkah Ini: Cek BSU Guru Honorer dan Non PNS Rp1,8 Juta

- 26 Agustus 2021, 20:39 WIB
Tidak Bisa Login Info.gtk.kemdikbud.go.id? Lakukan 4 Langkah Untuk Cek BSU Guru Honorer dan Non PNS Rp1,8 Juta Dari Kemendikbud Ristek
Tidak Bisa Login Info.gtk.kemdikbud.go.id? Lakukan 4 Langkah Untuk Cek BSU Guru Honorer dan Non PNS Rp1,8 Juta Dari Kemendikbud Ristek /PIXABAY/ EmAji

JURNAL MEDAN - Kemendikbud Ristek awal September 2021 ini akan kembali salurkan BSU guru honorer dan non PNS Rp1,8 Juta. Lakukan 4 langkah ini untuk cek bus jika tidak bisa login Info.gtk.kemdikbud.go.id.

Untuk guru honorer dan non PNS atau guru tenaga pendidik yang tidak bisa melakukan login di website tersebut, terdapat beberapa langkah yang bisa dilakukan.

Dikutip dari laman Info.gtk.kemdikbud.go.id, terdapat empat langkah yang bisa dilakukan jika tidak bisa login di laman tersebut.

Baca Juga: Segera Validasi Data Penerima BSU Guru Honorer dan Non PNS, Cair September Ini: Login info.gtk.kemdikbud.go.id

Adapun 4 langkah untuk cek BSU guru honorer dan non PNS 2021, yaitu:

1. Apabila memiliki NUPTK, dapat menggunakan NUPTK sebagai userid dan tanggal lahir sebagai password.

2. Apabila tidak memiliki NUPTK, dapat menggunakan Nik Sebagai userid dan tanggal lahir sebagai password.

3. Apabila tidak memiliki NUPTK dan NIK, dapat menggunakan NPSN sekolah sebagai user id dan Tanggal lahir sebagai password

4. Apabila tidak memiliki NUPTK, NIK dan NPSN, silahkan menghubungi Operator Tunjangan Profesi.

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x