Catat! 7 Makanan Ini Sebabkan Sulit Untuk Tidur, Salah Satunya Es Krim

- 2 April 2021, 15:33 WIB
Catat! 7 Makanan Ini Sebabkan Sulit Untuk Tidur, Salah Satunya Eskrim
Catat! 7 Makanan Ini Sebabkan Sulit Untuk Tidur, Salah Satunya Eskrim /jurnalmedan.com/Pixabay

JURNAL MEDAN - Sering olah raga dan tidur teratur adalah kunci untuk menjaga agar tubuh selalu sehat dan bugar.

Untuk mendapatkan tidur yang berkualitas, banyak cara yang bisa Anda lakukan. Salah satunya adalah menghindari untuk mengkonsumsi jenis makanan tertentu saat hendak beristirahat.

Dilansir dari Eat This, Not That, berikut ini adalah 7 makanan yang dapat menyebabkan kusilitan untuk tidur atau Insomnia.

 

1. Cokelat
Kabar buruk bagi pecinta cokelat, makanan dengan cita rasa pahit dan manis ini tidak boleh dimakan sebelum tidur karena bisa merusak waktu istirahat.

Sama seperti kopi, cokelat mengandung kafein yang membuat tubuh sulit untuk tidur. Setiap batang cokelat mengandung kadar kafein yang berbeda, namun biasanya 2 ons cokelat sudah mengandung 79 mg kafein.

2. Es Krim
Es krim mengandung banyak gula yang dapat meningkatkan insulin. Sementara itu, kadar insulin yang tinggi akan mengakibatkan sulit tidur.

Selain itu, makan es krim saat malam hari akan meningkatkan hormon kortisol, yakni hormon stres yang akan merusak kualitas tidur.

 

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba

Sumber: Eat This, Not That


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x