MENGINSPIRASI! Pria Asal Medan Lulusan Amerika Serikat Ini Pilih Buka Barbershop, Kini Sukses Punya 22 Cabang

- 6 Februari 2022, 00:00 WIB
Song Tinus (Baju Kemeja Kotak-Kotak Pakai Kacamata) Sedang Memantau Proses Pemotongan Rambut di Barbershop yang Dirintisnya
Song Tinus (Baju Kemeja Kotak-Kotak Pakai Kacamata) Sedang Memantau Proses Pemotongan Rambut di Barbershop yang Dirintisnya /YouTube/Nex Premium

Kini kata Song Tinus usahanya telah memiliki cabang di luar Kota Medan seperti di Rantau Prapat, Labuhan Batu, Binjai, Tebingtinggi dan Kota Batam.

Baca Juga: Ini LINK Nonton Anime One Piece Episode 1009 Sub Indo Resmi: Tayang Minggu 6 Februari 2022

Tak puas miliki 22 Cabang, Song Tinus mengatakan dirinya akan menjangkau kota kota lain di Indonesia untuk melebarkan sayap usahanya.

"Semoga kita bisa menjangkau kota-kota lain di Indonesia," ujarnya.

Terakhir Song Tinus menjelaskan mengenai bagaimana bisa bergabung kedalam usaha yang dirintasnya.

Baca Juga: Duet Maut! Witan Sulaeman Sukses Mencetak Gol, Egy Maulana Vikri Bermain Full, FK Senica Menang

Ia mengatakan usahanya dijalankan dengan sistem waralaba, semua bisa bergabung khususnya kaum millenial.

"Bisnis ini dengan sistem waralaba, semua bisa bergabung, apalagi anak muda," pungkas Song Tinus pengusaha muda pemilik Next Premium Barbershop.***

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah