Kemenkominfo Berikan Beasiswa S2 untuk Masyarakat Umum, 7 Universitas Ini Jadi Tujuan Kuliahnya, Termasuk USU?

- 31 Januari 2021, 22:28 WIB
Informasi beasiswa S2 dari Kemenkominfo
Informasi beasiswa S2 dari Kemenkominfo /www.kominfo.go.id/

JURNAL MEDAN - Kementerian Komunikasi dan Informatika melalui Badan Penelitian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia kembali membuka Program Beasiswa S2 Dalam dan Luar Negeri Tahun 2021.

Beasiswa diberikan diberikan kepada ASN, TNI/Polri dan masyarakat umum.

Program beasiswa ini merupakan wujud komitmen untuk pengembangan kapasitas SDM khususnya di bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK).

Baca Juga: Januari Kelam Real Madrid: Takluk di Super Copa, Tersingkir di Copa Del Rey, Hingga Dipermalukan Levante

Terdapat 7 universitas yang menjadi tempat kuliah bagi penerima beasiswa ini. Apakah Universitas Sumatera Utara (USU) termasuk salah satunya.

Berikut daftarnya.

1. Beasiswa S2 Informati
- Universitas Indonesia (UI)
- STEI - ITB
- Universitas Gajah Mada (UGM) Yogyakarta
- Institut Teknologi Sepuluh November (ITS)

Baca Juga: KABAR GEMBIRA! Kemenkominfo Berikan Beasiswa S2, Terbuka untuk Masyarakat Umum. Cek Syaratnya Disini

2. Beasiswa S2 Komunikasi
- Universitas Indonesia (UI)
- Universitas Gajah Mada (UGM) Yogyakarta
- Universitas Sebelas Maret (UNS) Solo
- Universitas Airlangga (Unair) Surabaya
- Universitas Andalas (Unand) Padang
- Univesitas Hasanuddin (Unhas) Makassar

Halaman:

Editor: Sunardi Panjaitan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah