Marzuki Alie Sebut KLB Demokrat Terjadi Karena Pemalsuan AD ART dan Mahar Politik. Punya Bukti?

- 12 Maret 2021, 11:06 WIB
Ketua Dewan Pembina Partai Demokrat versi Kongres Luar Biasa (KLB) Medan, Marzuki Alie.
Ketua Dewan Pembina Partai Demokrat versi Kongres Luar Biasa (KLB) Medan, Marzuki Alie. /Instagram.com/@marzukialie

"Semua alasan itu mjd penyebab terlaksananya KLB," ujar Marzuki Alie.

Dalam kesempatan lain, Marzuki Alie mengungkapkan permintaan kepada Susilo Bambang Yudhoyono (SBY).

“Hanya dua yang saya minta, yang pertama pulihkan nama baik, yang kedua janji Pak SBY menjadikan partai ini partai yang terbuka, partai modern” ujar Marzuki Alie dalam unggahan video di kanal YouTube Bang MA Official.

Dalam pernyataannya, Marzuki Alie menuturkan bahwa dirinya tidak mengharapkan jabatan di Partai Demokrat.

Baca Juga: Suka 'Goreng' Pemberitaannya, Dewi Tanjung: Diam-diam 'Kadrun' Jadi Penggemar Berat Nyai

“Dan tidak perlu dimasukan saya sebagai pengurus partai, cukup kembalikan saja nama baik partai,” lanjut Marzuki Alie.

“Pak SBY ingat janji pak, janji itu adalah hutang, bapak tidak ditagih dunia bapak akan ditagih di akhirat,” pungkasnya.

Sayangnya, Marzuki Alie tidak menunjukkan bukti-bukti adanya pemalsuan AD/ART,  pengelolan Otoriter dan mahar politik tersebut.***

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta Jumat 12 Maret 2021: Tes DNA Reyna Keluar, Aldebaran Minta Rendy Merahasiakan Hasilnya

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah