Daftar Kritik Rachmawati Soekarnoputri ke Megawati Sebelum Meninggal, Salah Satunya Terkait dengan Jokowi

- 3 Juli 2021, 14:28 WIB
Daftar Kritik Rachmawati Soekarnoputri ke Megawati dan PDIP Sebelum Meninggal, Salah Satunya Terkait dengan Jokowi
Daftar Kritik Rachmawati Soekarnoputri ke Megawati dan PDIP Sebelum Meninggal, Salah Satunya Terkait dengan Jokowi /Twitter@rsoekarnoputri /



JURNAL MEDAN - Adik kandung Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri, Rachmawati Soekarnoputri meninggal dunia, Sabtu 3 Juli 2021. Namun, dua putri Presiden Soekarno ini tidak pernah terlihat akun dalam sikap politik.

Rachmawati Soekarnoputri bahkan beberapa kali memberikan kritik terhadap kakaknya, Megawati Soekarnoputri dan PDIP sebagai partai yang dipimpin Megawati. Salah satu kritinya adalah soal pilihan Megawati mengusung Jokowi sebagai capres.

Rachmawati Soekarnoputri yang juga merupakan adik kandung ketua umum PDIP Megawati Soekarnoputri itu meninggal karena diduga pisitif Covid-19.

Baca Juga: AHY Sampaikan Berita Duka, Rachmawati Soekarnoputri Meninggal Dunia: Diterima Seperti Anak Sendiri

Putri Proklamator Ir Soekarno, Rachmawati Soekarnoputri meninggal dunia Sabtu, 3 Juli 2021 pagi di Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat (RSPAD) Gatot Soebroto, Jakarta.

Berikut daftar kritik achmawati Soekarnoputri ke Megawati dan PDIP Sebelum Meninggal.

1. Kritik Sikap Megawati yang Dukung Pelengseran Gus Dur

Pada Sidang Umum MPR 2001, Megawati Soekarnoputri mendukung pelengseran Presiden Abdurrahman Wahid (Gus Dur) sebagai Presiden RI. Rachmawati sendiri saat itu mengambil sikap politik berada di barisan Gus Dur. Gus Dur akhirnya lengser dan digantikan oleh Megawati Soekarnoputi sebagai Presiden RI 2001-2004.

2. Kritik Program Empat Pilar Kebangsaan oleh Taufik Kiemas

Halaman:

Editor: Sunardi Panjaitan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x