CPNS 2021 Ditutup 3 Hari Lagi, 11 Formasi di Mabes Polri dan Polda Ini Masih Sepi Pelamar

- 23 Juli 2021, 15:37 WIB
11 Formasi CPNS 2021 Mabes Polri dan Polda  ini sepi pelamar
11 Formasi CPNS 2021 Mabes Polri dan Polda ini sepi pelamar /instagram.com/cpns_polri

JURNAL MEDAN - Jelang penutupan pendaftaran CPNS 2021 Mabes Polri mengumumkan daftar formasi sepi pelamar di jajarannya dan Polda se Indonesia.

Seperti diketahui, Mabel Polri merupakan salah satu Instansi yang membuka formasi terbanyak pada CPNS 2021.

Adapun lowongan CPNS 2021 yang dibuka tersebut adalah 166 formasi yang tersebar di 17 lembaga dibawah naungan Mabes Polri.

Baca Juga: Inilah 15 Fitur Unggulan Apk SetVsel Free Fire: Diantaranya Gratis, Hemat Baterai, dan Tanpa Fitur Premium

Selain itu, 21 Polda se Indonesia pada CPNS 2021 ini juga ikut membuka lowongan.

Pendaftaran CPNS di Mabes Polri dan 21 Polda tersebut dilakukan melalui portal https://sscasn.bkn.go.id.

Berikut ini sejumlah formasi CPNS Mabes Polri dan Polda yang sepi pelamar:

1. Pengelola Data Keamanan dan Ketertiban
Unit Kerja: POLDA SULUT

2. Pengolah Data Aplikasi dan Pengelolaan Data Sistem Keuangan
Unit Kerja: POLDA BANTEN

Baca Juga: LINK LIVE STREAMING Pembukaan Olimpiade Tokyo 2020: Perhelatan Olahraga Terbesar di Dunia

3. Ahli Pertama - Dokter Spesialis Anak
Unit Kerja: POLDA KEPRI, KORPS BRIMOB POLRI, POLDA JABAR RS BHAYANGKARA Tk II

4. Ahli Pertama - Dokter Spesialis Patologi Anatomi
Unit Kerja: POLDA JABAR RS BHAYANGKARA Tk I

5. Ahli Pertama - Dokter Sub Spesialis Anestesi
Unit Kerja: POLDA KALTARA RS BHAYANGKARA

6. Pranata Teknologi Informasi Komputer
Unit Kerja: POLDA BANTEN

7. Pengelola Teknologi Informasi
Unit Kerja: POLDA BANTEN dan BAHARKAM POLRI

Baca Juga: 10 Link Download PDF Soal-Soal TWK, TIU Serta TKP CPNS dan PPPK 2021

8. Ahli Pertama – Pralabkes
Unit Kerja: RS BHAYANGKARA TK I. SUKANTO

9. Ahli Pertama - Dokter Spesialis Penyakit Dalam
Unit Kerja: POLDA KEP. BABEL dan POLDA JABAR - RS BHAYANGKARA

10. Ahli Pertama - Dokter Spesialis THT
Unit Kerja: KORPS BRIMOB POLRI dan RS BHAYANGKARA TK. I SUKANTO

11. Ahli Pertama - Dokter Spesialis Obstetri dan Ginekologi
Unit Kerja: RS BHAYANGKARA TK. I SUKANTO.***

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah