KJP Plus Tahap 2 Cair Hari Ini! Ikuti Langkah-Langkah Ini untuk Cek Status dan Daftar Penerima

- 29 November 2021, 13:56 WIB
KJP Plus Tahap 2 Cair! Ikuti Langkah-Langkah Ini untuk Cek Status dan Daftar Penerima di kjp.jakarta.go.id serta JakOne Mobile
KJP Plus Tahap 2 Cair! Ikuti Langkah-Langkah Ini untuk Cek Status dan Daftar Penerima di kjp.jakarta.go.id serta JakOne Mobile /Bank DKI

3. SMA/MA/SMALB : Rp420.000 per bulan, tambahan spp untuk sekolah swasta Rp290.000 per bulan. Bagi peserta didik baru akan mendapat maksimum Rp2.500.000 untuk biaya pendidikan masuk sekolah

Baca Juga: Sukses Transformasi Struktur Liabilitas, Biaya Dana BRI Sentuh Titik Terendah Sepanjang Sejarah

4. SMK : Rp450.000 per bulan, tambahan spp untuk sekolah swasta Rp240.000 per bulan. Bagi peserta didik baru akan mendapat maksimum Rp2.500.000 untuk biaya pendidikan masuk sekolah.

5. Nantinya, siswa yang memiliki KJP Plus juga dapat menikmati berbagai fasilitas gratis seperti: Transjakarta, masuk Ancol, masuk Museum, masuk Ragunan, masuk Monas, dan belanja enam jenis pangan bersubsidi.

Berikut langkah-langkah cek status dan daftar penerima KJP Plus tahap 2 di tahun 2021, melalui website kjp.jakarta.go.id:

Baca Juga: Erick Thohir Ikuti Langkah Gibran Rakabuming Jadi Anggota Banser, Warganet: Nyapres 2024, Dimulai!

1. Kunjungi laman kjp.jakarta.go.id di browser Hp anda.

2. Klik menu periksa status penerima KJP Plus.

3. Masukkan NIK asli anda.

4. Pilih Tahun

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah