Cara Cek Daftar Siswa Penerima PIP Melalui Laman pip.kemdikbud.go.id, Cair Desember Bulan Ini

- 4 Desember 2021, 12:18 WIB
Cair Bulan Desember Ini, Berikut Cara Cek Daftar Siswa Penerima PIP Melalui Laman pip.kemdikbud.go.id
Cair Bulan Desember Ini, Berikut Cara Cek Daftar Siswa Penerima PIP Melalui Laman pip.kemdikbud.go.id /

SMP : 105.501

Baca Juga: Titus Bonai Pamit dari PSMS: Terima Kasih Coach, Semoga Sukses, dan Sampai Bertemu Tahun Depan

SMA : 1

SMK : 157

Total : 319.776 siswa.

Terlihat jelas dari data tersebut, jika Kemendikbud Ristek menambah kuota penerima PIP 2021 untuk siswa SD dan SMP.

Program PIP ini adalah bantuan uang tunai sebagai perluasan akses dan kesempatan belajar dari pemerintah yang diberikan kepada peserta didik dan mahasiswa yang berasal dari keluarga miskin atau rentan miskin untuk membiayai pendidikan melalui Kartu Indonesia Pintar (KIP).

Dana yang diberikan yakni mulai dari Rp450.000 untuk jenjang SD hingga Rp1 juta untuk jenjang SMA.

Baca Juga: Saipul Jamil vs Psikolog Lita Gading: Silakan Publik Menilai Siapa yang Benar

Dana tersebut dapat digunakan untuk membantu biaya pribadi peserta didik, seperti membeli perlengkapan sekolah/kursus, uang saku dan biaya transportasi, biaya praktik tambahan serta biaya uji kompetensi.

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x