Seorang Warga Ajukan Gugatan UU Desa ke MK, Minta Masa Jabatan Kades Dipangkas Jadi 5 Tahun

- 27 Januari 2023, 17:36 WIB
Foto: Demo kepala desa menuntut perpanjangan masa jabatan.
Foto: Demo kepala desa menuntut perpanjangan masa jabatan. /ANTARA FOTO/Rivan Awal

Mereka menuntut perpanjangan masa jabatan kades dari enam tahun menjadi sembilan tahun lewat revisi UU Desa. 

Presiden Jokowi telah mempersilakan para kades untuk membicarakan hal ini dengan DPR RI.

Sementara Komisi II DPR RI mengaku telah mengusulkan agar UU Desa direvisi dengan menyatakan masa jabatan kades tidak akan serta merta diperpanjang.

Menurut Komisi II persoalan itu harus dikaji terlebih dahulu.***

Halaman:

Editor: Arif Rahman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x