21 Ucapan Idul Adha 1442 H, Hari Perayaannya Jatuh Pada Selasa 20 Juli 2021

- 17 Juli 2021, 21:08 WIB
21 Ucapan Idul Adha 1442 H, Hari Perayaannya Jatuh Pada Selasa 20 Juli 2021
21 Ucapan Idul Adha 1442 H, Hari Perayaannya Jatuh Pada Selasa 20 Juli 2021 /Pexels/RODNAE Production

11. Idul Adha adalah saat untuk merayakan semangatmu dalam berkurban, harapanmu pada ampunan, dan keteguhanmu dalam beriman. Selamat Hari Raya Idul Adha 1442H. Mohon Maaf Lahir dan Batin.

12. Selamat Idul Adha! Meskipun belum bisa berkurban sendiri setidaknya kita korbankan keringat kita untuk mengurus dagingnya dan membagi-bagikannya. Selamat Hari Raya Idul Adha.

13. Taqabbalallahu Minna Wa Minkum. Semoga masih dipertemukan dengan Idul Adha tahun depan. Aamiin. Selamat Hari Idul Adha 1442 H .

14. Memaafkan sama mulianya dengan meminta maaf, berbagi sama mulianya dengan menerima pemberian dengan ikhlas. Selamat berbagi dan berkurban mohon maaf lahir dan batin.

15. Hidup adalah timbal balik. Apa yang kamu berikan akan kembali, apa yang kamu tanam akan tumbuh, dan apa yang kamu korbankan akan berbuah pahala. Selamat berkorban dan mohon maaf lahir dan batin.

16. Hari suci telah tiba, kita sambut penuh dengan suka cita. Selamat Hari Raya Idul Adha untuk ayah dan ibu di kampung sana dari aku yang tidak bisa pulang tahun ini.

17. Berhaji naik unta berbekal iman dan keikhlasan. Berbagi saat Idul Adha adalah lambang dari keridoan Selamat Hari Raya Idul Adha 1442 H

18. Selamat merayakan Kurban. Semoga ketakwaan kita kepada Allah bertambah setelah mengamalkan kisah agung Nabi Ibrahim dan Nabi Ismail.

19. Menyambung kasih, merajut cinta, beralas ikhlas, beratap doa. berharap dibasuh maaf. Selamat Idul Adha 1442 H.

20. Selamat Hari Raya Idul Adha 1442 H. Semoga semangat berkurban kita, memperkuat keimanan dan rasa kemanusiaan kita. Selamat Lebaran Haji Idul Adha.

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah