Isra Miraj 2021 Jatuh 11 Maret, Ini Bacaan Doa yang Bisa Diamalkan

- 10 Maret 2021, 20:16 WIB
ilustrasi. Jelang Peringati Isra Miraj 2021, Berikut Amalan dan Zikir yang Dianjurkan Nabi Ibrahim AS.
ilustrasi. Jelang Peringati Isra Miraj 2021, Berikut Amalan dan Zikir yang Dianjurkan Nabi Ibrahim AS. /PIxabay/beingboring

Artinya: "Ya Allah, aku memohon kepada-Mu dengan keagungan diperlihatkannya rahasia-rahasia para ahlul mahabbah dengan kemulian khalwat (pertemuan tersembunyi) yang hanya Engkau berikan kepada Nabi Muhammad pemimpin para Rasul ketika Engkau berikan kesempatan kepada beliau pada malam 27 Rajab, berikanlah hatiku yang sedang galau akan kasih sayang-Mu serta kabulkan doa-doaku, Wahai yang Maha memiliki kedermawanan."

Menurut Imam Muhammad Bin Abdul Wahid An-Nazhifiy: “Siapa saja yang membaca doa ini pada malam 27 Rajab, akan Allah Taala ijabah segala doanya, diangkat kedudukannya dan dihidupkan hatinya dengan aneka kebaikan".***

Baca Juga: Bapak-Ibu, Jangan Pernah Melarang Anak-anak ke Masjid

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah