Polri Buka 1.035 Formasi CPNS dan CASN di Tahun 2021, Berikut Rinciannya

- 21 Juni 2021, 17:56 WIB
Lowongan CPNS dan PPPK 2021 Polri Sediakan 1.035 Formasi, Terbanyak Bidan, Perawat dan Pengolah Data
Lowongan CPNS dan PPPK 2021 Polri Sediakan 1.035 Formasi, Terbanyak Bidan, Perawat dan Pengolah Data /birosdm-poldakepri.com/

46. Pengelola Akutansi. Posisi ini dibuka sebanyak 1 formasi dengan kualifikasi pendidikan yang dibutuhkan yaitu lulusan D-III Keuangan/Administrasi Keuangan/Ekonomi Akutansi/Ekonomi Manajemen.

47. Pengelola Anggaran. Posisi ini dibuka sebanyak 3 formasi dengan kualifikasi pendidikan yang dibutuhkan yaitu lulusan D-III Akutansi.

48. Pengelola Data. Posisi ini dibuka sebanyak 105 formasi dengan kualifikasi pendidikan yang dibutuhkan yaitu lulusan D-III Teknik Informatika/Komputer.

49. Pengelola Data Keamanan dan Ketertiban. Posisi ini dibuka sebanyak 4 formasi dengan kualifikasi pendidikan yang dibutuhkan yaitu lulusan D-III Teknik Informatika.

50. Pengelola Keuangan. Posisi ini dibuka sebanyak 20 formasi dengan kualifikasi pendidikan yang dibutuhkan yaitu lulusan D-III Keuangan/Administrasi Keuangan/Ekonomi Akutansi/Ekonomi Manajemen.

51. Pengelola Teknologi Informasi
Posisi ini dibuka sebanyak 3 formasi dengan kualifikasi pendidikan yang dibutuhkan yaitu lulusan D-III Teknik Informatika/Komputer.

52. Pengolah Data. Posisi ini dibuka sebanyak 22 formasi dengan kualifikasi pendidikan yang dibutuhkan yaitu lulusan D-III Teknik Informatika/Komputer.

53. Pengolah Data Aplikasi dan Pengelolaan Data Sistem Keuangan
Posisi ini dibuka sebanyak 2 formasi dengan kualifikasi pendidikan yang dibutuhkan yaitu lulusan D-III Teknologi Informasi/Komputer.

54. Penyusun Kurikulum Modul dan Bahan Ajar. Posisi ini dibuka sebanyak 1 formasi dengan kualifikasi pendidikan yang dibutuhkan yaitu lulusan S1 Kurikulum Pendidikan.

55. Pranata Alat Persandian. Posisi ini dibuka sebanyak 2 formasi dengan kualifikasi pendidikan yang dibutuhkan yaitu lulusan D-III Teknik Informatika/Telekomunikasi/Teknik Komputer/Teknik Elektro Komunikasi.

Halaman:

Editor: Arif Rahman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah