4 Kejadian yang Bikin Nangis Dalam Seleksi PPPK Guru 2021, Nomor 3 Paling Bikin Nyesek dan Mengelus Dada

- 18 September 2021, 15:00 WIB
4 Kejadian yang Bikin Nagis Dalam  Seleksi PPPK Guru 2021. Nomor 3 Paling Bikin Nyesek
4 Kejadian yang Bikin Nagis Dalam Seleksi PPPK Guru 2021. Nomor 3 Paling Bikin Nyesek /Instagram/@pgri_kotabaru.fc

Guru yang sudah berusia 57 tahun di Kabupaten Tulungagung, Jawa Timur sudah puluhan tahun menjadi guru honorer.

Kisah guru yang gagal memenuhi passing grade tersebut dibagikan oleh akun Instagram Bintu Nahl yang memposting surat terbuka Kepada Mendikbud Ristek Nadiem Makarim.

Surat tersebut ditulis oleh Novi Kassifa yang merupakan pengawas Ruang PPPK TUK SMKN 1 Praya, tepat sang guru melaksanakan ujian seleks PPPK.

Baca Juga: Kemendikbud Tetapkan Jadwal dan Lokasi Tes Kompetensi Tahap Pertama PPPK Guru 2021, Cek di Dua Link Resmi Ini

"Akhirnya, PASSING GRADE pun tak diraih. Pecahlah tangis beliau di dalam hati. Terlihat jelas ketika nilai-nilai itu terpampang dilayar monitor. Beliau terdiam seribu bahasa," demikian salah satu bagian dari isi surat tersebut.

"Entahlah apa yang ada di dalam fikirannya. Melihatnya, siapapun akan ikut tersiak," tambahnya.

4. Tak Punya Uang, Peserta Ujian Seleksi PPPK Guru Ikat Celana Pakai Tali Rafia

Sebuah foto yang berasal dari kantor Regional III Badan Kepegawaian Negara (BKN) Bandung viral di sosial media.

Foto tersebut memperlihatkan seorang peserta ujian seleksi PPPK Guru harus menggunakan tali rafia untuk mengikat celanannya karena tidak punya uang membeli ikan pinggang.

Baca Juga: Avika Gor, Si Anandi Kecil di Serial 'Balika Vadhu' Siap Menikah Jika Dilamar Sang Pujaan Hati

Halaman:

Editor: Sunardi Panjaitan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah