Resep Semur Daging Campur Kentang, Cocok untuk Menu Sahur

- 13 April 2021, 00:56 WIB
Close up of Beef Roast Prepared with Onion and Carrots and garnished with Polenta, typically north Italian Cuisine.
Close up of Beef Roast Prepared with Onion and Carrots and garnished with Polenta, typically north Italian Cuisine. /RodicaCiorba/Getty Images/iStockphoto

JURNAL MEDAN - Puasa pada bulan suci Ramadan 2021 telah ditetapkan oleh pemerintah jatuh pada hari ini, Selasa 13 April 2021.

Pada awal puasa ini, menyiapkan makan sahur pasti menjadi hal yang memberatkan, terutama bagi mereka yang sama sekali belum memiliki persiapan.

Namun bunda tidak perlu khawatir, berikut ini ada menu yang cocok dicoba dan sangat praktis. Menu tersebut adalah semur daging sapi campur kentang.

Baca Juga: Tembak Pelaku, Polisi Beberkan Motif Pembunuhan Aydillah Safitri

Baca Juga: Ramalan Zodiak 13 April 2021: Libra, Perhatikan Keuangan dan Kesehatan, Cinta Bisa Dicari Lagi

Meskipun menu masakan ini sangat sederhana, namun memiliki cita rasa yang enak dan gurih.

Penasaran bagaimana cara membuatnya? Yuk disimak penjelasannya!.

Bahan-bahan:

500g g daging sapi Australia bagian topside
2 buah kentang
25 g jahe
30 g lengkuas
2 lembar daun salam
2 batang serai, memarkan
2 cm kayu manis
110 g kecap manis
700 ml kaldu sapi
75 g gula jawa
pala bubuk
merica bubuk
garam
Bumbu Putih:
100 g bawang merah
50 g bawang putih
25 g kemiri
2 g ketumbar
1 g adas
3 buah cengkih

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah