Ini 5 Hal yang Harus Diperhatikan Saat Ingin Menikah, Salah Satunya Harus Miliki Mental yang Baik

- 9 Agustus 2021, 14:44 WIB
Ilustrasi Pernikahan. 5 hal ini harus diperhatikan saat ingin menikah
Ilustrasi Pernikahan. 5 hal ini harus diperhatikan saat ingin menikah /Pixabay.com/Nanang Sholahudin

JURNAL MEDAN - Bagi pria dan perempuan yang sedang menjalani suatu hubungan tentunya akan berpikir untuk ke jenjang pernikahan. Berikut ini 5 hal yang harus diperhatikan saat ingin menikah.

Pernikahan merupakan salah satu tujuan bagi seseorang yang sedang menjalin hubungan atau sedang melalui proses ta'aruf.

Untuk mewujudkan pernikahan yang harmonis, tidak cukup hanya bermodalkan semangat dan karena sudah memasuki usia nikah saja.

Baca Juga: Tidak Semua Guru Honorer Dapat BSU Rp 1,8 Juta, Ini Golongan yang Bisa Dapat Beserta Cara Daftarnya

Dibutuhkan usaha dan kerja keras untuk mewujudkan pernikahan agar sesuai impian dan berlangsung hingga maut memisahkan.

Berikut ini 5 hal yang harus diperhatikan saat ingin menikah:

1. Memiliki Mental Yang Baik

Untuk menjadikan suatu hubungan pernikahan yang utuh dan harmonis, Sebaiknya pria dan wanita mempunyai mental yang baik.

Baca Juga: Cara Cek Guru Honorer Dapat BSU yang Bakal Cair Rp1,8 Juta. Simak Syarat dan Pengajuannya

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah