Tahun Depan, Jalan Alternatif Medan-Berastagi Melalui Kutalimbaru Sudah Bisa Digunakan, Gak Macet Lagi!

- 8 Juli 2023, 20:25 WIB
Foto: ilustrasi pembangunan jalan nasional di Indonesia
Foto: ilustrasi pembangunan jalan nasional di Indonesia /Kayan/Jurnal Soreang

"Saya datang kemari, bersama Ketua DPRD Sumut, Pangdam dan jajaran, karena kami menyayangi Tanah Karo," tuturnya.

Saat ini progres pengerjaan telah selesai sepanjang 9,75 Km dengan jalur yang telah rampung dibangun berada di Desa Suka Makmur, Kecamatan Kutalimbaru, Deliserdang, Sumut.

Sebagai informasi, jalur tersebut melintasi Tuntungan - Desa Sukamakmur Kecamatan Kutalimbaru - Dusun II Sukamakmur - Dusun X Tanduk Benua - Dusun Sembaikan II Kecamatan Sibolangit - Desa Jaranguda Berastagi.

Total jalur alternatif via Kutalimbaru ini sekitar 55,87 Km, lebih pendek dari jalur utama atau jalan nasional sepanjang 76 Km. ***

Halaman:

Editor: Arif Rahman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x