Ketua KPU RI Hasyim Asy'ari Diingatkan Agar Jangan Lagi Bikin Gaduh, Seperti Pernyataan Terkait Sistem Pemilu

- 27 Februari 2023, 20:10 WIB
Ketua KPU RI Hasyim Asy'ari saat mengikuti sidang di DKPP, Senin, 27 Februari 2023
Ketua KPU RI Hasyim Asy'ari saat mengikuti sidang di DKPP, Senin, 27 Februari 2023 /Dok. DKPP

Dalam hal ini, KPU RI sebagai pihak terkait yang dimintai keterangannya.

"Teradu sama sekali tidak pernah memberikan pernyataan secara langsung maupun tidak langsung untuk mendukung atau sependapat dengan sistem proporsional tertutup," ungkap Hasyim Asy’ari.

Selain itu, Hasyim menyatakan telah memberikan penjelasan melalui media massa terkait pernyataan yang dianggap partisan oleh Pengadu.

Baca Juga: Bawaslu-BSSN Bentuk CSIRT Guna Mendukung Keamanan Siber Pemilu 2024

Secara terbuka, dirinya juga telah menyampaikan permohonan maaf kepada masyarakat.

"Justru apabila Teradu tidak memberikan informasi tersebut Teradu tidak menjalankan tugas sebagai penyelenggara Pemilu yang sudah diamanatkan Undang-Undang Pemilu," pungkas Hasyim Asy’ari.*** 

Halaman:

Editor: Arif Rahman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x