Catat! 5 Jus Buah dan Sayuran ini Ampuh Turunkan Tekanan Darah Tinggi

- 11 April 2021, 16:23 WIB
Various freshly squeezed fruits juices
Various freshly squeezed fruits juices /AlexRaths/Getty Images/iStockphoto

Baca Juga: Pakar Cyber Bicara Bukit Algoritma dengan Cyberjaya Malaysia dan Bangalore Valley India, Apa Bedanya?

Selain itu, belimbing juga mengandung kalium tinggi dan rendah natrium. Mengandung kalium membuat belimbing bermanfaat sebagai buah penurun tekanan darah tinggi.

5. Jus Wortel dengan Apel
Mengutip dari buku berjudul Bebas Hipertensi dengan Jus, jus apel wortel dipercaya efektif menurunkan tekanan darah tinggi. Hal ini disebabkan apel mengandung kalium, fosfor, dan magnesium.

Sekadar info, kalium merupakan zat yang bertugas mengendalikan tekanan darah dan menjaga keseimbangan cairan tubuh. Selain itu, apel juga kaya akan serat dan rendah lemak.***

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah