Sipol Dituding Tidak Transparan, KPU Sodorkan Website Info Pemilu Cermin Dari Sistem Informasi Partai Politik

- 22 Oktober 2022, 00:32 WIB
Pimpinan KPU RI menjelaskan Sipol kepada wartawan di Media Center KPU RI, Jakarta, Jumat, 29 Juli 2022.
Pimpinan KPU RI menjelaskan Sipol kepada wartawan di Media Center KPU RI, Jakarta, Jumat, 29 Juli 2022. /Arif Rahman/Jurnal Medan

Namun Betty menjamin ketika verifikasi faktual keanggotaan yang dilakukan KPU Kabupaten/Kota, diterapkan prinsip keterbukaan.

"Sama-sama bisa dilihat, tapi bentuk komunikasinya nanti berjenjang dari kabupaten/kota ke atas," ujar Betty.

Di forum lain, Ketua Bawaslu RI Rahmat Bagja mengakui pihaknya memiliki akses terbatas dan hanya bisa mengakses beberapa data/informasi di Sipol.

"Tidak seluruhnya. KTP, KTA kami tidak bisa akses. Jumlahnya bisa. Kami tidak boleh foto dan ambil gambar di ruangan sehingga terbatas untuk melakukan pengawasan bagaimana proses verifikasi administrasi. Tapi kami terima Berita Acara hasil verifikasi administrasi dari KPU. Itu ada data, tapi tidak detail," ujarnya.***

Halaman:

Editor: Arif Rahman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x